Sabtu, 05 Juni 2010

Cara Memasang Widget Feedjit di Blog

1 komentar
            Saya sengaja membuat posingan Cara Memasang Widget Feedjit di Blog ini untuk menjawab pertanyaan salah seorang teman menanyakan cara memasang widget feedjit di blog. Memasang feedjit di blog memang menarik karena kita bisa tahu dari mana saja blog kita dikunjungi. Feedjit ini merekam dari mana visitor blog tersebut berasal yakni kota dan negaranya juga akan dapat diketahui.
Untuk memasang feedjit diblog anda adalah sebagai berikut:
  1. Masuk situs feedjit untuk mendapatkan codenya 
  2. Copy kode HTML feedjit yang anda dapat di berikan  
  3. Kemudian Login ke account blogger anda
  4. Pilih Dashboard -> tata letak -> elemen halaman   
  5. Pilih Tambah Gadget   
  6. Pilih HTML/JavaScript   
  7. Paste kode HTML feedjit yang anda copy tadi Jika anda kesulitan menemukan kode feedjit silahkan copy saja kode berikut ini

<script src="http://feedjit.com/serve/?bc=ffffff&tc=494949&brd1=336699 amp;lnk=494949&hc=336699&ww=250"type="text/javascript"></script>lt;noscript><a href="http://feedjit.com/">Feedjit Live Blog Stats</a>&lg;/noscript> 

     8.  Klik Simpan 
     9.  Selesai dan lihat hasilnya

Selamat mencoba.... happy blogging.

1 komentar:

Posting Komentar

Berikan Kritik dan saran Anda Mengenai Blog JOHAN JM Setiap Kritik ataupun saranakan anda sangat berarti sekali buat JOHAN JM agar bisa menjadi lebih baik untuk kedepannya. JANGAN SPAM